Kau baru saja tinggal beberapa hari didalam rumah yang megah, kau masuk perguruan tinggi yang paling bagus daerah sana, mendapatkan fasilitas yang berlebih namun ada satu yang membuat semuanya tak nyaman
Jeongwoo sekarang adalah Abang tiri mu dulu waktu berada di jenjang SMA kalian berdua menjadi top one pasangan paling harmonis dri pasangan lain hubungan itu berjalan dri awal pertemuan pada pembagian kelas pertama hingga lulus dri sekolah menengah atas itu, disaat setelah itu karena kalian berdua memiliki kesibukan masing-masing dan tak mempunyai waktu. kalian memutuskan berpisah, hubungan itu hancur tak ada lagi komunikasi atau perjumpaan yang biasa nya kalian lakukan seperti di sekolah menengah atas kala itu. kau sama sekali tak tahu menahu kabar jeongwoo atau pun keluarganya
tiga tahun kemudian ibu ku menikah, di pesta pernikahan itu aku bertemu dengan ayah baru ku, dis mengatakan dia memiliki anak seumuran denganku namun satu hal yang dikatakannya "dia tak ingin datang kesini, ibu nya memang sudah meninggal dua tahun lalu. ayah memutuskan untuk menikah lgi dengan ibu mu. namun pria itu tak menyetujui nya" setelah ucapan itu terkeluar dri mulut ayah ku, tiba tiba pintu gedung terbuka dengan sekali dorongan suara menggema keluar dari sana
"CABUT LU SEMUA, GA ADA ACARA PERNIKAHAN DISINI." ucap pria yang menarik semua perhatian tamu undangan disana. aku melihat dengan mata yang melotot aku tertegun, anak dri ayah baru ku adalah jeongwoo, aku tak bisa mengatakan apa apa lagi hati ku remuk bertemu lgi dengan nya, bahkan rasa dihati ku juga belum memudar sedikit pun